Mengujungi Halaman Masjid Nabawi

Mengujungi Halaman Masjid Nabawi

3 jam

Saksikanlah berbagai simbol bersejarah yang paling terkenal di dekat Masjid Nabawi. Mulai dari Sumur Birha' hingga ke lokasi dimana khalifah pertama kaum muslimin dibaiat. Akhiri tur Anda dengan menyaksikan gambaran bangunan Masjid Nabawi sepanjang sejarah dan mengunjungi pameran yang mengisahkan sejarah hidup Nabi Shallallahu alaihi wasallam.

  • Berjalan Berjalan
  • Cocok untuk anak-anak Cocok untuk anak-anak
  • Cocok untuk keluarga Cocok untuk keluarga
  • Terbuka Terbuka
  • Masjid Masjid
  • Museum dan Pameran Museum dan Pameran
Rangkaian perjalanan

Menuju Saqifah Bani Saidah

1
Saqifah Bani Sa'idah 15 menit
Saqifah Bani Sa'idah

Saqifah merupakan salah situs yang menjadi saksi terjadinya dialog poiltik dalam Islam, yang melahirkan pembaiatan dan penobatan Abu Bakar Ash-Shiddiq sebagai khalifah bagi umat Islam. Lebih lanjut

Menuju Kawasan Tempat Nabi Shallallahu alaihi wasallam Menunaikan Shalat Hari Raya

2
Masjid Al-Ghamamah 20 menit
Masjid Al-Ghamamah

Sebuah masjid yang berjarak 200 meter dari pelataran Masjid Nabawi. Sekarang masjid ini menjadi tempat shalat Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam, dimana beliau akan keluar untuk memimpin umat dalam shalat Id dan shalat istisqa`. Di sudut halaman dan pekarangan masjid tersimpan kenangan tentang sejumlah peristiwa yang terkait dengan sejarah hidup Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam dan sejarah peradaban kaum muslimin. Lebih lanjut

Menuju Museum Bangunan Masjid Nabawi

3
Museum Arsitektur Masjid Nabawi 35 menit
Museum Arsitektur Masjid Nabawi

Pengunjung dapat merasakan keagungan Masjid Nabawi, perhatian para penguasa Muslim dan jerih payah mereka dalam memberikan fasilitas terbaik kepada pengunjung masjid yang tersaji dalam foto-foto arsitektur Islam yang paling indah. Lebih lanjut

Menuju lokasi Pameran dan Museum Internasional tentang Sejarah Nabi Shallallahu alaihi wasallam

4
Pameran Sejarah Hidup Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam  45 menit
Pameran Sejarah Hidup Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam

Sebuah pameran interaktif modern untuk mengabadikan sejarah hidup Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam dalam jiwa para pengunjung. Lebih lanjut

Akhir perjalanan:

Dengan demikian, Anda sudah menyelesaikan tur di sekitar pelataran Masjid Nabawi.

Usulan destinasi